iklan

0
Sebuah fenomena alam tanda kebesaran Allah terjadi pada Senin (14/4) tengah malam hingga Selasa (15/4) dini hari. Bulan mengalami gerhana total dengan warna kemerah-merahan. Sayangnya tidak semua wilayah di Indonesia bisa melihatnya. Bahkan, dari sebagian wilayah yang semestinya dapat melihat ternyata terhalang awan dan hujan.

Seperti apa 'wajah' bulan saat gerhana merah? Berikut foto-fotonya seperti di-crop dari The Guardian:

Foto gerhana bulan merah di Texas. Photograph: Dr Scott M Lieberman/AP

Foto gerhana bulan merah di Melbourne. Photograph: Scott Barbour/Getty Images

Foto gerhana bulan merah di Kansas. Photograph: Larry W Smith/EPA

Foto gerhana bulan merah di San Salvador. Photograph: Jose Cabezas/AFP

Foto gerhana bulan merah di Florida. Photograph: Joe Raedle/Getty Images

Di Argentina. Photograph: Enrique Marcarian/Reuters

Di Florida. Photograph: Joe Raedle/Getty Images

Posting Komentar Blogger

 
Top